Jumat, 08 Februari 2013

CARA MENGHILANGKAN BLACKLIST SMADAV 9.1

                                  

Cara Menghilangkan Blacklist Smadav 9.1


Mungkin pembaca sekalian sedang mencari-cari postingan ini. Blacklist Smadav menyebabkan tampilan Anti Virus Smadav anda menjadi hitam. Antivirus smadav merupakan antivirus yang paling banyak digunakan oleh orang-orang. Mungkin karena antivirus ini gratis dan juga ringan ukurannya. Apalagi semakin kesini smadav selalu mengupdate versi softwarenya. Dan yang terakhir ini merupakan Smadav versi 9.2
Mungkin jika anda pernah menggunakan smadav versi 8.9 dan mengupgradenya menjadi pro, anda akan mengalami masalah saat menginstal versi smadav yang baru. Pasti akan terjadi suatu kesalahan yang menyebabkan smadav anda ter blacklist. Ini bisa jadi karena anda menggunakan versi smadav yang bajakan. Nah bagaimana caranya mengembalikan smadav kita menjadi normal lagi alias tidak ter blacklist? berikut langkahnya:
  • Nonaktifkan Smadav anda, klik kanan icon smadav pada system tray (pojok kanan bawah) kemudian klik Exit
  • Lalu hapus file "PIRΔSYS.DLL" yang ada di "C:\Windows\System32\PIRΔSYS.DLL" Jika sudah tidak ada, lanjut ke langkah ke-3)
  • Klik Start-Run lalu ketik "Regedit" atau tekan logo Windows & R secara bersamaan lalu ketik "Regedit" untuk menjalankan registry editor.
  • Lalu buka HKEY_CURRENT_USER -> Software -> Microsoft -> Notepad pada registry editor.
  • Kemudian cari "lfPitchΔndFamily", "lfPitchΔndFamily2", dan "lfPitchΔndFamily3", bila sudah ditemukan hapus semua lfPitchΔndFamily.
  • Selanjutnya buka C:\Program Files\Smadav dan klik 2 kali pada file "SMΔRTP.exe" untuk menjalankan Smadav.

Senin, 04 Februari 2013

Cara Mudah Download Video Youtube

Cara Download Video youtube termudah dengan keepvid.com
– Tutorial mengunduh video youtube menggunakan keepvid

Selamat datang lagi di blog toejoehsatoe71 ini. Pada kesempatan kali ini saya akan mencoba membagikan artikel mengenai cara download video youtube termudah dan sederhana menggunakan keepvid. Mungkin sebagian sobat sudah mengetahuinya. Jadi Saya minta masukannya dan disempurnakan jika ada langkah mendownload video youtube ini yang salah.
 

Cara Download Video Youtube termudah dengan keepvid.com

Pastikan kalian memakai mozila firefox dahulu ya, kalau tidak punya silakan kunjungi di  Free Download Mozila Firefox Terbaru dan Terupdate
1. Buka halaman video youtube.com
2. Pilih video yang diinginkan
3. Putar video tersebut sedikit
4. copy alamat URL nya. Lihat tanda panah merah seperti gambar dibawah. atau Klik kanan video youtube tersebut dan klik “copy url at this time
Download video youtube dengan keepvid

5. Buka situs www.keepvid.com

6. Paste alamat video youtube tadi ke kolom yang disediakan. ( lihat contoh tampilan keepvid dibawah
Cara Download Video youtube termudah

7. Klik tombol download disamping kanan dan tunggu sebentar akan muncul pilihan format.

8. Pilih salah satu format yang disediakan

Biasanya ada format FLV, MP4, WebM, 3GP dan MP3
Semua bisa diputar di media putar seperti GOM, K-lite Media Codec, FLV, Media player classic, dll, tampilannya video hanya kalau MP3 itu audio saja
9. Bila tampilan pilihan format tidak dimunculkan, biasanya Komputer kalian belum ada aplikasi JAVA yang terinstall .
Silakan Download dulu aplikasi JAVA tersebut dan kemudian install. Bila belum punya download di sini

10. Bila sudah terinstall, silakan lakukan kembali langkah no. 07

Sebenarnya banyak juga cara untuk mendownload video youtube selain menggunakan Keepvid. Ada yang download youtube menggunakan IDM dan ada pula yang download video dari youtube menggunakan addons firefox. Semua terserah kalian, pilih yang termudah dan ternyaman.
Sekian dulu artikel saya mengenai Cara Download Video youtube termudah dengan keepvid.com. Semoga bermanfaat dan menambah referensi bagi yang belum tahu.

Sampai jumpa diartikel yang akan datang